Pendakian Gunung Blego Yang Super Memukau

gunung blego yang indah
sumber gambar : @atin_su (instagram)

Gunung Blego terletak mencakup Kecamatan Parang dan Kecamatan Poncol, Kabupaten Magetan, Jawa Timur dan juga Kecamatan Puhpelem, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah.

Ketinggian dari Gunung tersebut sekitar 996 meter diatas permukaan laut. Gunung Blego berada di kaki Gunung Lawu sebelah timur.

Gunung ini dipercaya pernah mengalami kegiatan vulkanik. Hal ini terdapat bukti puncak ada satu cerukan yang mirip sisa kawah dengan diameter 700 meter.

Kawah itu disebut dengan Tlogoarung, sebab mempunyai bentuk yang seperti telaga namun tidak ada airnya.

Gunung ini sangat cocok bagi para pendaki pemula maupun pro. Untuk menikmati keindahan alam yang asri dan indah salah satu caranya adalah mendaki gunung.

Mendaki gunung memberikan pengalaman yang tidak akan terlupakan bagi para pendaki. Selain itu mendaki gunung juga melatih fisik dan mental.

Mendaki gunung mengajarkan tentang pentingnya menjaga lingkungan sekitar dan juga mengajarkan mengenai filosofi kehidupan. Arah seorang pendaki tentu saja berlainan – berbeda.

Jadi bagi para pendaki sebaiknya memahami dan mengerti potensi yang ada pada diri sendiri. Saat mendaki gunung tidak perlu sampai puncak, bisa juga sampai separuh perjalanan untuk camp.

Hidup tidak seperti mendaki gunung, namun sebelum melakukan sesuatu juga harus memutuskan apa tujuan dari hidup.

Jangan meniru kehidupan orang lain, harus memberi keyakinan pada diri sendiri agar keinginan bisa terwujud.

Dan ketahui pada diri anda sendiri apa yang benar-benar diinginkan yang tentunya membuat diri kita merasa bahagia.

Salah satu keindahan mendaki gunung ini adalah menikmati indahnya sunset. Sunset tersebut adalah kondisi matahari yang tenggelam biasa dikatakan dengan swastamita yang memiliki arti satu waktu dimana matahari lenyap digaris cakrawala di bagian samping barat.

Tempat wisata Gunung Blego cukup populer hingga akhirnya dijadikan sebagai obyek wisata yang selalu ramai oleh wisatawan. Wisata ini memiliki pantai pasir putih yang halus serta melandai.

Pantai tersebut mempunyai ciri khas yaitu deburan ombak yang jernih serta biru cerah. Anda bisa melakukan banyak kegiatan yang ada di Tempat Wisata Gunung Blego dengan berbagai wahana yang ada.

Puncak Gunung Blego bernama Pertapan, disebelah timur dari gunung ini  terdapat satu bukit yang bernama Bukit Bungkuk.

Gunung Blego memiliki sungai yaitu Sungai Ngrombo, Sungai Nguneng, Sungai Nglurup, Sungai Winong, Sungai Kenyang, Sungai Jurangpendil dan juga sungai Gonggang.

Gunung Blego memang belum cukup terkenal dikalangan para pendaki maupun wisatawan. hanya warga sekitar yang banyak mengetahui Gunung Blego.

Jika ingin mendaki Gunung Blego hingga sampai puncaknya hanya membutuhkan waktu sekitar satu atau dua jam saja.

Untuk memulai perjalanan mendaki Gunung Blego ada 3 jalur yang bisa dilewati yaitu melalui desa Sayutan sebuah desa yang berlokasi paling selatan Magetan perbatasan dengan Wonogiri.

Atau mungkin bisa melalui jalur desa Ngunut yang terletak di barat Gunung Blego. Bisa juga melalui jalur Tronoso.

gunung blego plang
sumber gambar : @zonamagetan (instagram)

Jika ingin melewati desa Sayutan, dari magetan anda bisa menuju Parang setelah itu Trosono dan tujuan akhir desa Sayutan. Jalur ini cocok bagi para pendaki yang berasal dari Ponorogo atau Wonogiri.

Sedangkan mendaki Gunung Blego via Sombo bisa memulai perjalanan melalui Parang ( Taman Garuda ) setelah itu menuju Ngunut dan yang terakhir sampailah di Sombo. Waktu yang diperlukan untuk mendaki via Sombo kurang lebih 2 jam perjalanan.

Yang terakhir jalur pendakian Gunung Blego via Trosono. Jalur yang ada disini sudah cukup baik dengan adanya jalan makadam bebatuan yang sampai menuju Tlogourung ( Kawah tidak jadi ).

Untuk melewati jalur ini anda bisa menaiki motor atau mobil pribadi. Jika ingin menuju Gunung Blego hanya berjarak 21 km saja dari pusat kota Magetan.

Tips mendaki Gunung Blego

– Mengikuti peraturan yang ada

Lakukan pendaftaran terlebih dahulu sebelum melakukan pendakian. Dan perhatikan informasi mengenai arahan jalan dan juga larangan selama mendaki. Selama perjalanan patuhi aturan tersebut.

– Hal yang harus dilakukan sebelum mendaki

Sebaiknya para pendaki menyiapkan fisik dan mental sebelum melakukan pendakian. Contohnya seperti berolahraga jauh-jauh hari sebelum mendaki agar fisik kuat. Makan makanan yang sehat. Dan tentunya jaga kesehatan.

– Beristirahat jika lelah

Mendaki gunung memang diperlukan tenaga, oleh sebab itu para pendaki jika merasa lelah sebaiknya beristirahat ditempat yang nyaman. Jangan memaksakan untuk mendaki.

– Langkah ketika mendaki Gunung Blego

Paduan untuk mendaki gunung dengan cara berjalan dengan kaki lentur, menapakkan kaki di tanah dan harus fokus pada jalan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

×